Pelaksanaan Kurikulum AUD

Apa itu AUD? Yang pasti bukan angkatan udara ya temans. hehehe ... AUD adalah singkatan dari Anak Usia Dini.Alhamdulillah meski tidak bisa ikut nimbrung di kuliah whatsapp (Kulwap) nya grup Learning Mama, saya mendapat banyak sekali materi tambahan dan yang paling utama semangat tambahan setelah awal Februari semangat sedikit mengendor ๐Ÿ™ˆ๐Ÿ™ˆ๐Ÿ™ˆSebelum saya lampirkan materi Kulwap... Continue Reading →

Blueprint Pengasuhan

Setiap orang tua pasti menginginkan yang terbaik untuk anak-anaknya. Bahkan setiap orang tua biasanya mengharapkan anak-anaknya jauh lebih baik dari mereka. Namun sayangnya, keinginan tersebut belum dibarengi kesadaran dalam mempersiapkan pola pengasuhan yang pas sehingga keinginan tersebut bisa terwujud.Setiap orang pasti memiliki cara masing-masing dalam melakukan pengasuhan berdasarkan keyakinan masing-masing berbekal pengalaman ataupun pengetahuan. Jadi... Continue Reading →

Konsep Pelaksanaan Aktivitas Bermain

Salah satu cara yang bisa kita lakukan dalam menstimulus perkembangan anak adalah dengan bermain bersama yang menyenangkan. Sehingga wajar, kalo akhir-akhir ini begitu banyak para orang tua terutama ibu-ibu yang berlomba-lomba menciptakan ide bermain untuk anak-anaknya. Termasuk saya ๐Ÿ˜„๐Ÿ˜„๐Ÿ˜„Ada 2 hal penting yang saya coba garis bawahi dalam membuat ide bermain untuk anak agar tujuan... Continue Reading →

Copas: Kurikulum 1-2 tahun

Kurikulum Sekolah Kehidupan di Setiap Tahapan Usia DiniDisusun oleh: Kiki Barkiahbagian 3Hal yang penting dipelajari di usia 1-21. Pendidikan agama dan moralPada usia ini biasnya anak mulai lebih tertarik pada kegiatan beragama dengan menirukannya.ย  Anak juga suka meniru perilaku orang tua dan saudaranya. materi:- Membiasakan anak berada dalam suasana kegiatan beribadah- Memberikan kesan positif bagi... Continue Reading →

Copas: Kurikulum 6-12 bulan

Kurikulum Sekolah Kehidupan di Setiap Tahapan Usia DiniDisusun oleh: Kiki BarkiahBagian 2Hal yang penting di pelajari di di usia 6-12 bulan1. Memberikan pendidikan agama dan moralMateri:Pengenalan suasana kehidupan beragama dengan:- memperdengarkan lantunan ayat suci Al-quran, doa, dan asma Allah- memperlihatkan dan memperdengarkan berbagai ciptaan Allah- memperlakukan dengan penuh kelembutan dan kasih sayang- Memperlihatkan suasana kegiatan... Continue Reading →

Copas: kurikulum 0-6 bulan

Kurikulum Sekolah Kehidupan di Setiap Tahapan Usia DiniDisusun oleh: Kiki BarkiahBagian 1Hal yang penting di pelajari di usia 0-6 Bulan 1. Memberikan pendidikan agama dan moralMateri:Pengenalan suasana kehidupan beragama dengan:- memperdengarkan lantunan ayat suci Al-quran, doa, dan asma Allah- memperlihatkan dan memperdengarkan berbagai ciptaan Allah- memperlakukan dengan penuh kelembutan dan kasih sayang2. Melatih perkembangan sosial... Continue Reading →

Copas: Kurikulum 2-3 tahun

Kurikulum Sekolah Kehidupan di Setiap Tahapan Usia DiniDisusun oleh: Kiki BarkiahBagian 4Hal yang penting dipelajari di usia 2-31. Memberikan pendidikan agama dan moralPada usia ini biasnya anak mulai lebih tertarik pada kegiatan beragama dengan menirukannya.ย  Anak juga suka meniru perilaku orang tua dan saudaranya. materi:- Membiasakan anak berada dalam suasana kegiatan beribadah- Memberikan kesan positif... Continue Reading →

Situs yang Dikembangkan dengan WordPress.com.

Atas ↑